Senin, 16 Desember 2024

 

 Lelang Dini Menunggu Evaluasi APBD

Tiga Besar Proyek Terdampak

KOTA, Radar Kudus - Pe- laksanaan program T-1 perlu menunggu kepastian Angga ran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2025. Saat ini, APBD masih dalam tahap evaluasi gubernur.

 
Belum Mampu Perbaiki Kerusakan Jalan Lingkar

KOTA, Radar Kudus-Lu- bang di jalan cor lingkar Soklin, Tireman-Galonan, Rembang belum bisa di tangani dalam waktu dekat ini. Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Rembang mengaku belum mampu melakukan pembongkaran beton untuk perbaikan permanen.

 
Penataan Pedagang Jadi Bahan Evaluasi

KOTA, Radar Kudus - Car Free Day (CFD) perdana di Kabupaten Rembang disambut antusias warga. Di tengah guyuran hujan masyarakat tetap ramai-ramai untuk jalan-jalan atau jogging. Adapun catatannya penataan pedagang dan masih minimnya tambahan kegiatan hiburan.


 
Abrasi Tak Bisa Langsung Ditangani

KOTA, Radar Kudus - Abrasi di Rembang perlu dilakukan penanganan. Saat ini pemerintah pusat telah mendata lokasi-iokasi yang terdampak. Meski begitu, penanganan masih perlu perencanaan dan menunggu kondisi cuaca.

 
MA Nurussalam Jadi Percontohan Sekolah Berbasis Digital

KOTA, Radar Kudus - MA Nurussalam Mubarok, Desa Narukan, Kecamatan Kragan, mendapat bantuan program Madrasah Digital Learning (MDL) dari Bank Dunia. Bantuan total sebesar Rp 1 miliar ini diperuntukan untuk perangkat sarana prasarana non bangunan Rp 750 juta, selebihnya untuk kegiatan penguatan sumber daya manusia.

 
Lima Atlet Wushu Rembang Ikuti Kejuaraan International Kungfu Championships

REMBANG - Lima atlet wushu Kabupaten Rembang akhirnya memastikan tampil di Kejuaraan International Kungfu Championships di Bali yang berlangsung Minggu (15/12) hingga 21 Desember mendatang. Lima atlet wushu itu berangkat dari Rembang, Sabtu (14/12) sore dari kediaman KH M Syarofudin Ismail Qoimas di kompleks Pondok Pesantren Raudlatut Thalibia Letch.

 
Fogging Mandiri Bikin Nyamuk Makin Kebal

Dinkes Imbau Warga Gencarkan 3M Plus

REMBANG, LINGKAR - Kepala Bidang (Kabid) Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Rembang Maria Rehulina meng ungkapkan fakta bahwa masyara- kat lebih memilih memberantas nyamuk dengan metode fogging mandiri dibanding gerakan 3M (Menguras, Menutup, dan Mengubur).

 
Batik Hasil Karya Siswa Diharap Jadi Seragam Perangkat Desa

REMBANG, LINGKAR - Demi meningkatkan keterampilan kerja siswa, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Sekolah Kerja Tanjungsari, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang meng- adakan pelatihan membatik, manajemen batik, dan fashion.

 
Meneladani Dedikasi Anggota DPRD Rembang Muhammad Imron

Rela Wakafkan Gaji untuk Dua MWC NU

Anggota DPRD Rembang Muhammad Imron menunjukkan dedikasinya untuk kese- jahteraan masyarakat dengan cara yang sangat menginspirasi. Ia mengumumkan untuk me- wakafkan gaji pokoknya kepada dua Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC NU) di Kecamatan Sluke dan Kragan.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ajak KPM PKH Capai Graduasi Mandiri Berani Keluar dari Zona Ketergantungan REMBANG, LINGKAR Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf bersama ...