Nasdem Ingin "Padang Ngarep dan Mburi"
Kantongi Nama Kandidat Kuat Peraih Rekomendasi DPP KOTA, Radar Kudus-De- wan Pimpinan Daerah (DPD) Nasdem Rembang menyata kan masih perlu koordinasi politik dengan DPP terkait rekomendasi kepada calon bupati (cabup) di Pilkada Rembang. Bagi Nasdem da- lam pemilihan kepala daerah komitmennya harus "Padang Ngarep Dan Mburi" atau te- rang di depan dan belakang
Perpanjangan Ditutup, Penambahan Siswa Tak Signifikan
KOTA, Radar Kudus - Penutupan perpanjangan penerimaan peserta didik baru (PPDR) (PPDB) di 17 SMP berakhir hari ini (6/5). Jelang pengumuman bertambah siswa baru tidak signifikan. Ada yang hanya bertambah 1 siswa, meski ada juga belasan siswa.
Rembang Alami Darurat Perikanan
REMBANG-Stakeholder perikanan di Kabupaten Rembang menganggap saat ini tengah mengalami darurat perikanan. Pasalnya, sektor perikanan Kabupaten Rembang dibelit sejumlah permasalahan.
Catat Transaksi Nontunai Rp 2 Miliar
KOTA, Radar Kudus Kades, sekretaris, hingga bendahara desa dikumpulkan bersama di kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinpermades) Rembang. Mereka diajari pelaksanaan transaksi nontunai, usai kegiatan sudah ada lebih dari Rp 2 miliar transaksi diterapkan
Inflasi Turun 0,23 Persen
KOTA, Radar Kudus-Infla- si di Kabupaten Rembang berhasil ditekan. Pada bulan Mei, angka inflasi berhasil mengalami penurunan 0,23 persen berdasarkan Indeks Harga Konsumen (IHK). Hal ini menggambarkan secara umum, harga berbagai komo ditas mengalami penurunan
Gerindra Jateng Cocok dengan Harno
DEWAN Pimpinan Cabang sendiri merasa memiliki (DPC) Gerindra Rembang telah menyampaikan hasil penjaringan bupati dan wakil bupati Rembang kepada Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerindra Jawa Tengah. Harno, Ketua DPC Demokrat Rembang yang merupakan
Masuki Musim Kemarau, BPBD Imbau Masyarakat Waspadai Potensi Kebakaran
REMBANG, LINGKAR Memasuki musim kema rau, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Rembang mengim- bau masyarakat untuk mewaspadai potensi kebakaran. BPBD Kabupaten Rembang pun berpesan apabila masya- rakat membakar sampah harus ditunggu sampai selesai supaya tidak merambah lebih luas dan menyebabkan kebakaran
Genjot Kinerja, Rebut Bonus Rp 2 Triliun
KOTA, Radar Kudus-Pe- merintah Desa (Pemdes) mendapatkan peluang pe nambahan anggaran. Peme rintah pusat telah menyiap- kan Rp 2 triliun untuk selu- ruh desa se-Indonesia. Syaratnya, dalam pelaksa naan Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) harus sesuai dengan ke- tentuan yang berlaku.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar