Jumat, 16 Februari 2024

 

 Empat TPS Pungut 10 Suara Ulang Minggu

REMBANG - Empat Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Rembang akan menggelar pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 pada Minggu (18/2) besok. PSU terpaksa dilakukan karena adanya sejumlah kesalahan dalam pemungutan suara pada Rabu (14/2).

 
 
 
 
Dicepaki Dana Tak Terduga

Relokasi Rumah Warga Korban Tanah Gerak KOTA, Radar Kudus - Pe- nanganan tanah gerak di Dukuh Kedonglowo, Desa Landoh, Kecamatan Sulang, sudah diajukan ke pena- nganan ke Balai Besar Wi- layah Sungai (BBWS) Pemali Juana. Sementara untuk relokasi akan ditangani me- lalui belanja tidak terduga (BTT) Provinsi Jateng.

 
 
 
Mung Iso Ngoyak 329 Perekaman

KOTA, Radar Kudus – Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dindukcapil) Kabupaten Rembang baru bisa melakukan perekaman sekitar 329 dari target 1.185 pemilih. Sisa sekitar 906 saat ini terus dikejar untuk dirampungkan

 
 
 
Dongkrok, Motor Operasional Ora Dipajeki

Persentasenya Mencapai 30 Persen KOTA, Radar Kudus-Mo- tor operasional plat merah di lingkup Pemkab Rembang diketahui tak patuh pajak. Ketidakpatuhan itu disebab- kan karena kendaraan sudah dongkrok atau sudah tidak layak pakai, jika persentase- nya mencapai 30 persen kondisinya tidak layak gakan pajak plat merah.


 
Beri Apresiasi untuk Pengawas Terbaik

KOTA, Radar Kudus - Inspektorat Rembang memberikan penghargaan bagi Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) terbaik dan Tim Pengawas terbaik kemarin. enilaian ini sekaligus menjadi bahan evaluasi atas kompetensi APIP dalam melaksanakan pengawasan


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...