Jumat, 15 Desember 2023

Rembang Diproyeksikan Jadi Sasaran Kota Inflasi Tahun Depan

 
REMBANG, LINGKAR Kabupaten Rembang diproyeksi menjadi Kota Inflasi di 2024. Di mana Kota Garam terpilih sebagai sampel pengamatan inflasi nasional bersama 149 kabupaten/ kota di Indonesia.

  

 

 

Siswa SLB Longmarch Sambil Unjuk Bakat

REMBANG, LINGKAR-Puluhan siswa Sekolah Luar Biasa (SLB) Rembang melakukan longmarch atau aksi jalan kaki sambil unjuk bakat, Kamis (14/12). Kegiatan itu dilaksanakan dalam rangka memeriahkan Hari Disabilitas Internasional dan Hari Ibu.

Bikin Fitur Konsultasi Hukum untuk Warga


KOTA, Radar Kudus - Pemerintah Kabu- paten (Pemkab) Rembang membuka kemudahan akses informasi hukum. Masyarakat bisa mengakses produk hukum hingga melakukan konsultasi

 

 

 

SMPN 2 Kragan Sabet Dua Penghargaan Adiwiyata

REMBANG, LINGKAR-Sebanyak 30 sekolah di Kabupaten Rembang mendapat penghargaan Adiwiyata tingkat kabupaten. Empat sekolah di antaranya juga mendapat penghargaan tambahan sebagai pelaksana terbaik sekolah Adiwiyata.


 

 

Semua Sekolah Ditargetkan Berstatus Adiwiyata


KOTA, Radar Kudus-Semua sekolah di Kabupaten Rembang ditargetkan berstatus sekolah Adiwiyata tahun depan. Sejak tahun 2018 dicanangkan untuk jenjang SD dan SMP. saat ini baru 66 sekolah yang mengantongi.

 

  

 

Cair Rp 11 Miliar, Hibah Pilkada Belum Bisa Dipakai

KOTA, Radar Kudus-Anggaran kebutuhan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) dicairkan secara bertahap. Tahun ini sudah diberikan sekitar Rp 11 miliar. Sisanya akan dicukupi pada 2024 mendatang. Meski demikian, dana tersebut untuk sementara belum bisa digunakan.

 

 

 

Kaum Milenial Diajak Mewaspadai Konten Negatif

REMBANG- Menjelang Pemilu 2024, kaum milenial dan generasi zilenial diajak mewaspadai konten negatif yang kemungkinan beredar di media sosial (medsos). "Media sosial sebenarnya memberikan ruang positif bagi warga untuk berbagi pendapat dan pandangan terhadap isu-isu politik. Tapi di sisi lain ada pengaruh negatifnya," tutur dosen Unissula, Dr Erna Sunarti, baru-baru ini.


 
Rembang Jadi Sampel Pengamatan Inflasi

REMBANG-Kabupaten Rembang terpilih menjadi kabupaten sampel pengamatan inflasi nasional mulai 2024.Total di seluruh Indonesia, terdapat 150 kabupaten/kota yang terpilih menjadi sampel pengamatan inflasi nasional. Sedangkan di Jawa Tengah, terdapat sembilan kabupaten/kota yang terpilih menjadi sampel pengamatan inflasi nasional.


Setahun Tumbuh 35 Smart Village

LASEM, Radar Kudus-Desa desa digital di Rembang dah mulai menjamur. Dalam satu tahun, muncul sekitar 35 desa yang bisa memberikan pelayanan secara online.




Stok Logistik Bencana Tinggal Satu Paket

KOTA, Radar Kudus - Dinas Sosial Kabupaten Rembang telah menerima logistik bencana alam kemarin. Kondisi ini membuat lega, mengingat pada November lalu logistik hanya tersisa satu paket saja.

 

 

Tekankan Netralitas Personel Jelang Pemilu

KOTA, Radar Kudus - Kapolres Rembang, AKBP Suryadi memimpin giat gelar operasional Polres Rembang Tahun 2023. Salah satu yang ditekankan kepada seluruh personel yakni menjaga netralitas dalam pemilu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...