Kamis, 02 November 2023

Penataan TRP Kartini Diusulkan Ulang Rp 10 M

KOTA, Radar Kudus-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang telah mengusulkan kembali rencana penataan Taman Rekreasi Pantai (TRP) Kartini. Anggaran diusulkan sekitar Rp 10 miliar.

 

Aliran Sungai Bendungan Lodan Dinormalisasi

REMBANG, LINGKAR Pemerintah melalui Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) tengah menormalisasi atau mengeruk Daerah Aliran Sungai (DAS) Bendungan Lodan di Kecamatan Sarang, Rembang, Normalisasi DAS perlu segera dilakukan, mengingat tahun 2022 lalu, air sungai di wilayah tersebut meluap.

 

Tujuh Tahun, 17.285 RTLH Rampung Ditangani

REMBANG, LINGKAR Program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang dalam membangun Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) masih konsisten dilakukan setiap tahun. Tercatat selama tujuh tahun 7-2023, sedikitnya ada sejak 2017-2 17.285 RTLH yang rampung dibangun


 KTT Subur Meteseh Boyong Prestasi Tingkat Jawa Tengah

KOTA, Radar Kudus Kelompok tani Ternak (KIT) Subur asal Meteseh, Kaliori, meraih juara pertama kategori sapi potong yang memiliki sistem kandang komunal dan manfaatkan kotoran untuk biogas. Pada lomba tingkat Jawa Tengah kemarin, petugas inseminator asal Sulang juga memboyong juara dua.

 

Pedagang Sate Serepeh Raih Brio dari Bank Rembang

KOTA, Radar Kudus Wajah Tri Supatmi tampak sumringah saat menerima kunci mobil Honda Brio dari Direktur Utama PT BPR Bank Rembang Ahmad Nawawi dan Direktur Umum dan Kepatuhan, Karyono Eko Priva Santosa. Perempuan yang sehari-hari berjualan sate serepeh Podomoro, Grajen, Rembang ini tak menyangka mendapat hadiah utama undian Kilau Mutiara, Tabungan Mutiara dan Deposito dari PT BPR Bank Rembang (Perseroda).

 

Puncak HUT Humas Polri Ditutup Potong Tumpeng

KOTA, Radar Kadus Puncak Tasyakuran HUT ke-72 Humas Polri tingkat Polres Rembang ditutup potong tumpeng. Waka Polres Rembang Kompol Joko Lelono menyerahkan tumpeng kepada anggota SiHumas muda dan tua. Diikuti zoom meeting dengan tingkat pusat.

 

Klaim 98 Persen Aduan Beres

KOTA, Radar Kadus Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang telah menjalankan sistem pelayanan masyarakat berbasis digital. Diantaranya, adalah kanal aduan masyarakat secara online. Melalui aplikasi ini 196 aduan yang masuk telah ditin daklanjuti Atau jika diprosentase lebih dari 96 persen berbagai aduan tersebut bisa beres

 

Sendang Brubulan Hidupi Warga Pasucen

Meski musim kemarau, air di Sendang Brubulan tetap bisa mengairi samur-sunur warga. Bahkan desa-desa tetangga juga turut memanfaatkan sumber mata air ini

 

Ketua PWI Terpilih Secara Aklamasi

REMBANG, LINGKAR Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Rembang menggelar Konferensi tingkat Kabupaten (Konferkab) di Pendopo Museum R.A. Kartini, Rabu (1/11). Konfercab ini menghasilkan keputusan yakni Musyafa kembali dipercaya menahkodai PWI (Persatuan Wartawan Indonesia) Rembang


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...