Bawaslu Terima Anggaran Pilkada 2024 Rp 9 Miliar
REMBANG, LINGKAR - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Rembang menerima anggaran sekira Rp 9 miliar untuk Pilkada 2024. Rinciannya, Rp 6 miliar dari dana hibah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang dan Rp 3 miliar dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jawa Tengah.
Implementasi Aplikasi Srikandi Sudah Capai 70 Persen
REMBANG, LINGKAR Implementasi aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (Srikandi) di Pemerintahan Kabupaten Rembang sudah mencapai 70 persen. Artinya sebagian besar sudah menggunakan aplikasi yang dilaunching sejak 24 Agustus lalu.
Ortu Meninggal, Bansos PKH Terputus
KOTA, Radar Kudus - Nasib yatim piatu Dwi Rahmawati, 14 dan Ahmad Rifai, 13, warga Kebonagung, Kecamatan Sulang, cukup memprihatinkan. Setelah kedua orang tuanya meninggal dunia, mereka gini hidup serba kekurangan. Terlebih setelah mereka sudah tak dapat lagi Program Keluarga Harapan (PKH) lantaran kedua orang tuanya tiada.
Sumbat Aliran Air, Jembatan Gegunung Dibongkar
KOTA, Radar Kudus-Jembatan penghubung antara kelurahan Gegunung Kulon, Rembang dan Desa Tasikharjo, Kaliori, dibongkar, Selasa (14/11). Pembongkaran ini dilakukan untuk mencegah tersumbatnya luapan air sungai saat hujan turun.
Bantuan Lazisnu Sudah Tiba di Palestina
REMBANG, LINGKAR - Bantuan tahap satu dari NU Care-LAZISNU Lasem, Kabupaten Rembang telah diterima warga Gaza, yang ada di pengungsian di perbatasan Palestina-Yordania. Pada Selasa (14/11).
Buka Peluang ke-12 Besar
REMBANG, Radar Kudus-PSIR berhasil memperbesar peluang lolos ke 12 besar. Kemenangan melawan Persiku Kudus 2-1 di Stadion Krida Rembang kemarin, dapat mendongkrak tim berjuluk Laskar Dampo Awang itu, menduduki runner up klasemen sementara grup D.
17 Peserta Tidak Hadir Seleksi PPPK
REMBANG-Sebanyak 17 orang tidak hadir dalam tes seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) yang digelar Senin (13/11) hingga Rabu (15/11) di Universitas Negeri Sebelas Maret Surakarta (UNS). 17 orang itu tidak hadir tanpa alasan.
Ogah Serang Lawan, Fokus Sosialisasi Program
KOTA, Radar Kudus - Seribu kader Partai Gerindra Rembang Kemarin (14/11) malam, menggelar konsolidasi menyambut pengambilan nomor urut Calon President (Capres) dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) pasangan Prabowo Subiyanto. Pada pertemuan tersebut mereka pun akan lebih fokus menyosialisasikan program, ketimbang menyerang calon lain.
Suporter Laga PSIR vs Persiku Ricuh
REMBANG, LINGKAR-PSIR Rembang berhasil meraih poin penuh saat melawan Persiku Kudus di Stadion Krida Rembang, Rabu (15/11). Pertandingan yang berlangsung secara dramatis itu sempat diwarnai kericuhan antar suporter
Tidak ada komentar:
Posting Komentar