Rabu, 02 Agustus 2023


 Jajal Truk Damkar Anyar Seharga Rp 2,3 M

Bupati Rembang Abdul Hafidz kemarin mengemudikan sendiri armada pemadam kebakaran anyar. Selepas menjajal kemudi, Bupati asal Pamotan juga menjajal sejauh mana tembakan air dari armada baru yang dibeli seharga Rp 2,3 miliar itu.

Jam Masuk Karyawan Pabrik Mundur Setengah Jam

Kemacetan di Jalan Tireman- Japerejo menuai sorotan warga. Kemacetan paling parah saat pagi hari, ketika anak-anak sekolah berangkat bersamaan dengan jam masuk kerja ribuan karyawan pabrik sepatu. Kondisi ini ditambah dengan proyek pengecoran jalan. Untuk mengantisipasinya, jam masuk karyawan mundur setengah jam dari jam 07.00, menjadi 07.30 durasinya selama lima bulan ke depan

Genjot Pembangunan dari Sumber DAK 

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rembang terus memantau perjala- nan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD). Saat ini sejumlah pekerjaan yang bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) sudah selesai tahap tender, Diantaranya ada empat ruas yang didanai dari sumber tersebut

Personel Harus Jadi "Genderuwo" untuk Para Teroris

KOTA, Radar Kudus - Kapolres Rem- bang AKBP Suryadi menginstruksikan kepada seluruh anggotanya untuk ja di "genderuwo" untuk para teroris Penekanan ini dalam rangka kesiapan Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) menghadapi Pemilu 2024.

Porprov Diprediksi Dongkrak Perputaran Ekonomi Rp 2 M
Pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) diprediksi membawa perputaran ekonomi Rp 2 miliar. Sampai dengan kemarin, sekitar 25 penginapan sudah full. Selain itu, di alun-alun akan digelar pesta rakyat lima hari.

Jadi Tuan Rumah, Optimis Dongkrak Perekonomian
Kabupaten Rembang dipercaya sebagai salah satu tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi Jawa Tengah (Porprov Jateng) tahun 2023 bersama kabupaten lain di Pati Raya. Kondisi ini tentu harus dimanfaatkan sebaik mungkin untuk meningkatkan berbagai sektor di Kota Garam.
Polisi Siap Amankan 2024 Pelaksanaan Pemilu 2024
Kapolres Rembang AKBP Suryadi mengingatkan kepada anggotanya untuk siap dalam men- gawal pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Tak tanggung-tanggung, Kapolres meminta agar jajaranya bisa menjadi sosok yang menakutkan bagi kelompok yang ingin mengacaukan pesta demokrasi bangsa ini.
Sumur Gas RGT-2 Masih Minim Produksi
Munculnya kembali gas di Sumur Randugunting 2 (RGT-2) di Desa Krikilan, Kecamatan Sumber, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah mulai menunjukan tanda kebangkitan. sebab pada 2 juni 2022 lalu, sumur gas Randugunting 2 sempat dinyatakan suspend karena berhenti  produksi gas dan sejumlah karyawan di perusahaan yang terlibat pengelolaan gas terpaksa dirumahkan

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...