Jumat, 12 Mei 2023

 

KPU Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPSHP

REMBANG, Joglo Jateng - Komisi Pemilihan Umun (KPU) Kabupaten Rembang menggelar rapat pleno perbaikan DPS Pemilu terbuka untuk menghitung 2024. Rapat tersebut digelar rekapitulasi daftar pemilih di Aula Lantai 4 Setda Rembang, kemarin.

Rapat pleno terbuka yang digelar oleh KPU ini dihadiri oleh berbagai elemen. Di antaranya Organisasi Perangkat Daerah (OPD), perwakilan dari partai politik, seluruh ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK). Serta Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). (JOGLO JATENG ) 





Tak Bisa Mencari Nafkah, Butuh Bantuan Para Juragan Ikan

KOTA, Radar Kudus - Kasus penggunaan jaring cotok yang berbuntut dengan pembakaran kapal nelayan Rembang me- nimbulkan masalah baru. Kini para nelayan tak memiliki peng- hasilan selama 10 hari terakhir ini, lantaran kapal yang mereka gunakan mencari nafkah sudah dibakar. Saat ini mereka hanya isa berharap bantuan dari para jar juragan ikan yang kerap mereka setori ikan-ikan hasil tangkapan Dampak Kasus Jaring Cotok Berbuntut Pembakaran Kapal. (JAWA POS)





Daftarkan Bacaleg, PPP Didampingi Para Sesepuh

Daftarkan 45 Kandidat Bacaleg
KOTA, Radar Kudus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) telah memastikan akan mendaftar- kan para bakal calon legislatif (Bacaleg) pada Sabtu (12/5) nanti. Para sesepuh PPP juga dia- gendakan bakal ikut sedang memfasilitasi persiapan administrasi untuk pendaftaran ke Kantor KPU (JAWA POS)






Rusak Berat Dibiayai DAK, Sedang Didanai Aspirasi Dewan

KOTA, Radar Kudus - Anggota DPRD Rembang Komisi IV Dumadiyono mendorong peningkatan mutu infras- truktur fasilitas pendi- dikan. Pasalnya hasil pengawasan masih ditemukan banyak bangunan sekolah yang rusak. Diantarnya, di Rembang dan Kragan. Kondisinya ada yang retak hingga keropos. (JAWA POS )





Pendirian Cold Storage Tanpa Sosialisasi Lingkungan


KOTA, Radar Kudus - Komisi II. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rembang berencana melakukan inspeksi (Sidak) men- d .dadak di lokasi Cold Storage di Pasarbanggi. Pihak perusahaan diminta melakukan sosialisasi kepada warga. Sebab, sempat ada ketakutan terkait dampak lingkungan yang ditimbulkan. (JAWA POS)






Klaim Kantongi Izin, Penertiban Gagal Lagi

KOTA, Radar Kudus - Pener- tiban lapak di luar pagar pa- sar Rembang kembali diulur. Sebelumnya, salah satu pedagang ada yang mengajukan keberatan dan mengklaim telah mengan- tongi izin.
Rencana penindakan para pedagang diluar pagar ini sudah K melalui beberapa tahap. Teguran mulai disampaikan sekitar bulan Maret lalu. Kemudian, terakhir kali terdapat peringatan dengan D batas waktu 4/5, supaya para p pedagang bisa menertibkan larak ya sendiri Apabila tidak, mara Satpol PP akan neben- be kan menindak. ( JAWA POS) 





Kesadaran Pengelolaan Arsip Masih Rendah

REMBANG, LINGKAR - M. Bakhrun Efendi, konsultan kear- sipan mengatakan kesadaran pengelolaan arsip di lingkungan pemerintah saat ini masih rendah. Bahkan, menurutnya, tak jarang pegawai kebingungan Saat ditanya terkait berkas tak teratur. (LINGKAR)









Ribuan Pemilih Tak Penuhi Syarat

REMBANG, LINGKAR - Komi- si Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) Pemilihan Umum 2024 tingkat Kabupaten di aula lantai 4 Gedung Setda Rembang, Kamis (11/5).
Berdasarkan hasil Rapat Pleno Terbuka, DPSHP ting- kat Kabupaten Rembang ditetapkan bahwa total Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang tersebar di 14 Kecamatan dan 294 desa/kelurahan yakni sebanyak 2.201. (LINGKAR)









Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...