Senin, 15 Mei 2023


Calhaj Berangkat Bulan Depan, Dibagi Dua Kloter

REMBANG, LINGKAR-Seba- nyak 819 warga Kabupaten Rembang akan berangkat iba- 'dah haji tahun 2023 ini. Jumlah itu belum termasuk calon haji cadangan. Hal itu disampaikan Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Rembang MKafit, saat halal bihalal penutupan ma- nasik haji Kelompok Bimbingan Ibadah Haji Al Ibriz angkatan XXI tahun 2023 M/1444 H, di Pendopo Museum Kartini, Minggu (14/5) Kafit menyebut jumlah peserta cadangan yang sudah melunasi biaya sebanyak 80 orangNamun demikianpeserta cadangan yang berangkat disesuaikan dengan jumlah kuota yang diberikan Kemenag Republik IndonesiaDasarnya hasil sidang Kemenag dengan Dewan Perwakilan Rakyat.






Buang Sial Pakai Barongan

REMBANG, LINGKAR Penampilan kesenian barongan mengiringi pendaftaran 45 bakal calon legislatif (bacaleg) Partai Gerindra di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang, Sabtu (13/5) Rombongan seniman barongan itu beraksi di halaman kantor KPU Kabupaten Rembang selama tak kurang setengah jam.







61 Desa Miskin Ekstrem bakal Diintervensi

REMBANG, LINGKAR-Berda- sarkan data Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah, ada 61 desa yang warganya berstatus miskin ekstremTargetnya pada 2024 sudah tidak ada lagi warga dari 61 desa dengan kemiskinan ekstrem






Semen Gresik Raih Good Mining Practice 2023

REMBANG-PT Semen Gresik kembali meraih penghargaan bergengsi bidang pertambangan dengan memperoleh Apresiasi Terbaik 1 Good Mining Practice (GMP) 2023 dari Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jateng. Penghargaan diserahkan di Panggung Hiburan ABC. Desa Bulupayung, Kecamatan Kesugihan. Kabupaten Cilacap, baru-baru iniApresiasi tersebu diterima Pelaksana Tugas Direktur Utama PT Semer Gresik Muchamad Supriyadiyang diserahkan Kepala Sub-Bagian Mineral dan Batu Bara ESDM Jateng Agus Sugiharto








Kuota Calon Haji Rembang 819 Orang

REMBANG-Kabupaten Rembang mendapat kuota 819 orang untuk berangkat ibadah haji tahun 2023 ini. Jumlah itu belum termasuk calon haji dari kuota cadangan. Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Rembang M Kafit di sela-sela halalbihalal penutupan manasik haji Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIH) Al Ibriz Angkatan XXI Tahun 2023 di Pendapa Museum Kartini Rembang, Minggu (14/5), mengatakan, pada 2023, selain kuota 819 calon hajiKemenag Kabupaten Rembang juga men- catatkan 80 calon haji cadangan yang sudah melunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH)








Kali Kelima Boyong WTP, Targetkan Opini Plus

PEMERINTAH Kabupaten Rem- bang kembali mempertahan- kan capaian opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Re- publik Indonesia (RI). Prestasi kali kelima berturut-turut ini, menjadi motivasi ke depan untuk meraih opini plus. Sekaligus menjadi bukti tidak ada penyalahgunaan keuan- gan negara.







Punya Akar Rumput Kuat, Optimistis Dapat 17 Kursi

KOTARadar Kudus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan PPP) Kabupaten Rembang mendaftarkan 45 bakal calon legislatif (bacalegpada Pemilihan Umum Pemilu) 2024 nantiBermodalkan akar kader akar rumput yang kuatpartai berlambang Ka'bah inioptimistis mampu   meraih 17 kursi di DPRD






Optimis Jemput Kemenangan, PPP Rembang Targetkan 17 Kursi

REMBANGJoglo Jateng - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Rembang resmi mendaftarkan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) meraka. Pendaftaran tersebut diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Rembang pada Sabtu (13/5).




 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

   Separo Pedagang Pilih Tutup Kondisi Pasar Kreatif Lasem Semakin Sepi KOTA, Radar Kudus Sepinya Pasar Kreatif La- sem membuat sejumlah ped...