Smart City Jadi Kado Istimewa
Gabungkan Gebyar HUT dengan Kemerdekaan
Gabungkan Gebyar HUT dengan Kemerdekaan
Hari Ulang Tahun (HUT) ke-281 Rem bang tak sekadar diisi seremonial kegiatan tahunan. Namun juga ada kado istimewa, dengan launching Rembang Smart City hari ini.(Jawa Pos)
REMBANG SMART CITY,
APLIKASI "ANTI NGANTRE"
SUDAH READY
SUDAH READY
PENGERJAAN proyek digitalisasi Rembang Smart City atau Kota Pintar tinggal selang kah lagi. Dalam waktu dekat, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang melaunching aplikasi untuk memudahkan pelayanan publik.(Jawa Pos)
San Soyo Bakoh lan Matoh
Jadi Refleksi untuk Kinerja Lebih Baik
Jadi Refleksi untuk Kinerja Lebih Baik
PARA anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rembang memaknai hari ulang tahun (HUT) ke-281 Rembang sebagai refleksi kinerja dalam penyelengga raan pemerintahan. Sejumlah capaian, seperti pengentasan kemiskinan, infrastruktur, hingga kinerja aparatur di harapkan menjadi lebih baik lagi: bakoh lan matoh.(Jawa Pos)
Program Zero Hole Digeber Mulai Desa hingga Kota
DINAS Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPU Taru) Kabupaten Rembang siap bekerja keras mewujudkan program Zero Hole atau jalan tanpa lubang. Komitmen itu diwujudkan dengan menyiapkan an ggaran prioritas sebesar Rp100-an miliar lebih. Sasarannya mulai desa hingga kota.(Jawa Pos)
Assessment ASN Diterapkan, Kompetensi SDM Dipetakan
Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Rembang berkomitmen merealisasikan program Smart Government. Tekad itu diharapkan mampu mewujudkan tata kelola dan tata pamong pemerintahan daerah efektif, efisien, komunikatif, terus meningkatkan kinerja melalui inovasi dan adopsi teknologi terpadu sesuai dengan visi-misi Bupati Rembang Abdul Hafidz dan Wakil Bupati Rembang Mochammad Hanies Cholil Barro.(Jawa Pos)
40 Persen APBD untuk Belanja Produk Lokal
UPAYA Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang dalam member- jelasnya. dayakan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) menyasar berbagai lini. Baik di pasar toko modern, digital, hingga bazar-bazar.(Jawa Pos)
Tambahan Air Baku Waduk Panohan Jadi Kado setelah Penantian Hampir 12 Tahun
Kapasitas 30 Liter/ Detik, Bisa Tambah Suplai 2.400 Pelanggan
HUT ke-281 Kabupaten Rembang menjadi momentum PDAM Rembang terus berbenah memberikan pelayanan prima pada pelanggan. Langkah itu diwujudkan dengan upaya keras mendapatkan pemanfaatan air baku dari waduk Panohan Gunem. Hasilnya setelah penantian selama hampir 12 tahun akhirnya pemanfaatan itu didapatkan. Dan nanti perusahaan daerah ini bakal mendapat tambahan kapasitas air 30 liter per detik dan mampu menambah suplai untuk 2.400 pelanggan.(Jawa Pos)
Tambah 1.345 SR Gratis dan Genjot Mutu SDM
PDAM Rembang berhasil menambah cakupan pelayanan. Tahun ini ada 1.345 sambungan rumah siap menjadi pelanggan baru. Targetnya November rampung. Pemasanganya 100 persen gratis.(Jawa Pos)
PT BPR BKK Lasem Terus Berkontribusi Pulihkan Ekonomi Daerah
Bikin Program KBMB, Bantu 9.794 Pengusaha Mikro
KONTRIBUSI PT BPR BKK Lasem (Perseroda) dalam pemulihan ekonomi daerah pasca Pandemi Covid-19 tak perlu diragukan lagi. Melalui program Kredit Bulanan Mikro Bangkit (KBMB), senilai hampir Rp 50 miliar. Perusahaan milik daerah ini mampu membang kitkan ribuan pengusaha mikro di Kabupaten Rembang. Keberhasilan program ini pun menjadi percontohan daerah daerah lain. Bahkan hingga lembaga keuangan turut studi banding di Kota Santri.(Jawa Pos)
Tekan Stunting, Bikin Dapur Sehat hingga Tunjuk Bapak Asuh
PEMKAB Rembang sudah menargetkan tidak ada kasus stunting baru di Kota Santri. Beragam upaya dilakukan dengan menyasar berbagai lini. Tak hanya bikin dapur sehat, tetapi juga membuat program bapak asuh bagi mereka.(Jawa Pos)
SMK NU LASEM JADI SEKOLAH RUJUKAN MASYARAKAT
JUMLAH ANAK DIDIK TERUS MENINGKAT, BUKTI SUKSES CURI PERHATIAN PUBLIK
SMK NU Lasem berhasil merekrut 442 peserta didik dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2022. Setiap tahunnya kurva penerimaan peserta didik baru SMK NU Lasem terus meningkat. Ini membuktikan bahwa adanya peningkatan kepercayaan masyarakat terhadap sekolah.(Jawa Pos)
SMK NU Lasem berhasil merekrut 442 peserta didik dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2022. Setiap tahunnya kurva penerimaan peserta didik baru SMK NU Lasem terus meningkat. Ini membuktikan bahwa adanya peningkatan kepercayaan masyarakat terhadap sekolah.(Jawa Pos)
SMK CENDEKIA LASEM USUNG IKM MELALUI PRODUCT BASE LEARNING
ADANYA pandemi Covid-19 mengharuskan Kemendikburistek mengeluarkan kebijakan peng gunaan Kurikulum 2013 yang disederhanakan menjadi kuri kulum darurat. Kurikulum ini, memberikan kemudahan bagi satuan pendidikan dalam men gelola pembelajaran menjadi lebih mudah dengan substansi materi yang esensial. Perubahan pada Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) belajar untuk jenjang SMK disesuaikan de ngan fokus SMK untuk mengem bangkan keahlian peserta didik. Perubahan yang ada dalam kurikulum merdeka bagi jen jang SMK disesuaikan dengan keahlian peserta didik.(Jawa Pos)
IGI DAN SIBERKREASI JADI PIONIR LITERASI DIGITAL DI REMBANG
INDONESIA tercatat seb agai salah satu negara yang berhasil mengurangi angka buta huruf. Data UNDP tahun 2021 mencatat bahwa tingkat kemelekhurufan masyara kat Indonesia mencapai 96,04%. Capaian ini sebena rnya menunjukkan bahwa Indonesia telah melewati tahapan krisis literasi dalam pengertian kemelekhurufan.(Jawa Pos)
SMPN 1 Sumber Terus Berbenah
Label Sekolah Pinggiran Jadi Motivasi Terus Berprestasi
KETERBATASAN fasilitas dan lokasi sekolah yang berada di perbatasan Rembang-Pati tak menyurutkan tekad SMPN 1 Sumber untuk terus berprestasi. Di bawah pimpinan Kepala Sekolah Isti Chomawati, sekolah ini mampu membuktikan jika "sekolah pinggiran" mampu terus berprestasi.(Jawa Pos)
Libur Sekolah Jadi Momen Peningkatan dan Penguatan SDM
SMPN 1 Sumber terus meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). Ini bagian penting dalam rangka mendukung implementasi kurikulum merdeka (IKM).(Jawa Pos)
Lasem Bersolek Menuju Kota Pusaka
SUGUHKAN PEMANDANGAN BANGUNAN KUNO HINGGA POS
KAMPLING KLENTENG
HADIRNYA Penataan Lasem Kota Pusaka diharapkan menja di destinasi baru di Kota Santri. Suguhan pemandangan kota tua dengan corak akulturasi dihara pkan menjadi daya tarik khas. SAAT ini, progress pembangunan sudah mulai tampak. Diperkirakan capaiannya sudah sekitar 86 persen.(Jawa Pos)
Jalan Pegunungan Pakis Dibikin Mulus Program TMMD
PROGRAM TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II tahun 2022 dibuka kemarin. Dandim 0720/ Rembang Letkol Czi Parlindungan Simanjuntak dan Bupati Rembang Abdul Hafidz meninjau lokasi sekaligus penandatanganan berita acara serah terima program TMMD oleh Kodim 0720/ Rembang dan Pemkab Rembang.(Jawa Pos)
Jadi Jalur Hijau, Jalan Pemuda Steril PKL
Sejumlah dari Pedagang Kakii Lima (PKL). titik di kawasan Rembang Kota dijadikan jalur hijau. Ke depan diharapkan area ini bisa steril (Jawa Pos)
Lapak di Trotoar Kota Pusaka Dibongkar
Lapak pedagang kaki lima di Kawasan Kota Pusaka ditertibkan kema rin. Ada enam lapak permanen yang dibongkar. Kapolsek Lasem Iptu Arif Kristia wan menyampaikan, penertiban PKL di Kawasan Kota Pusaka La sem dilaksankan kemarin (26/7), mulai pukul 14.00 sampai 16.00. Titik penertiban menyasar ped agang Kaki lima yang berjualan di trotoar. Total Ada enam ped agang yang ditertibkan.(Jawa Pos)
Kota Santri Hattrick Predikat Layak Anak
UNTUK kali ketiga Kabupaten Rembang mendapatkan predikat Kota Layak Anak (KLA). Penghargaan itu diterima Bupati Rembang Abdul Hafidz, Sabtu (23/7). Hafidz bersama tim datang langsung ke Bogor untuk menerima penghargaan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) itu." (Jawa Pos)
SMPN 2 Rembang Solid Berproses Mengembangkan Implementasi Kurikulum Merdeka
TRAINING SDM DIGENJOT, DUA PROJECT TERUS DIKEMBANGKAN
Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) mulai diterapkan di tahun ajaran baru ini. SMPN 2 Rembang (Espero) menjadi sekolah di Kabupaten Rembang yang bakal menerapkan kurikulum anyar tersebut. Espero secara solid mengawali penerapan kurikulum itu dengan peningkatan dan penguatan sumber daya manusia (SDM) tenaga pendidik, strategi, hingga inovasi. Komitmen itu, tak lain untuk mewujudkan project penguatan profil pancasila.(Jawa Pos)
Kearifan Lokal Diperkuat, Akademik dan Religi Diselaraskan
SMPN 2 Rembang (Espero) menjadi salah satu lembaga pendidikan berkualitas di ba- wah naungan Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Kabupaten Rembang. Segudang prestasi telah diraih. Tercatat da- lam kurun setengah tahun sekolah meraih 215 medali. Terbaru kado manis kembali dipersembahkan anak didik dari delegasi Olimpiade Sains Nasional (OSN) Mapel IPS Memang tidak mudah mencetak siswa berkualitas yang selaras antara religius dan akademik. Berkat keseriusan sekolah dan dukungan penuh kepala sekolah se- muanya terkelola dengan baik.(Jawa Pos)
Tenaga Honorer Resah Rencana Penghapusan Tenaga Honorer
Seratusan honorer di Kabupaten Rembang merasa resah dengan rencana penghapusan tenaga honorer oleh Pemerintah Pusat pada tahun 2023. Pasalnya, hingga saat ini belum ada kejelasan nasib tenaga honorer yang telah mengabdi kurang lebih 15 tahunan di masa mendatang.(Suara Merdeka)
Penjual Ikan di Rembang Nikahi Gadis Cantik Rusia
Dari Medsos, Temu Darat dan ke Pelaminan
Dari Medsos, Temu Darat dan ke Pelaminan
Rejeki, mati termasuk joduh manusia adalah rahasia dari Tuhan. Rahasianya jodoh untuk manusia benar dirasakan oleh Anjar Hari Kiswanto, warga Tasikagung Keca- matan/Kabupaten Rembang Jawa Tengah (Jateng). Lelaki berusia 35 tahun Kota St Petersburg. yang
sehari-hari bekerja di kawasan Pelabuhan Tasikagung Rembang itu,
sebelumnya tidak pernah menyangka jodohnya berasal dari Rusia.(Suara Merdeka)
Bupati Hafidz Jawab Kritikan di Medsos
Ruas Jalan di 25 Titik Segera Dikerjakan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang, telah mulai membangun jalan rusak di 25 titik sepanjang 85 kilo meter mulai dari Rembang barat hingga Rembang timur. Pembangunan jalan berupa pen gaspalan, pengecoran bahkan disertai pelebaran jalan.(Lingkar Jateng)
Dapat Sehatnya, Dapat Serunya
PEREMPUAN di Kabupaten Rembang terbilang jarang yang menyukai olah raga basket. Berbeda dengan Nur Jihan Septiani, perempuan cantik asal Dusun Karang Tengah, Desa Pamotan, Kecamatan Pamotan, Rembang, Jateng ini sangatlah hobi bermain basket.(Lingkar Jateng)
Kembali Sabet Kabupaten Layak Anak
Di Hari Jadi ke-281, Kabupaten Rembang mendapat kado dari pemerintah pusat. Pasalnya, kota garam ini meraih anugerah penghargaan Kabupaten Layak Anak (KLA) dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA), belum lama ini.(Lingkar Jateng)
Lapak PKL Dibongkar Paksa
Sejumlah lapak pedagang kaki lima (PKL) yang berada di kawasan kota pusaka Lasem tepatnya di sebelah timur alun-alun Lasem dibongkar paksa oleh Satpol PP Rembang, Selasa (26/7). Penertiban terse- but dilakukan lantaran para PKL masih bandel meski sudah diberi sosialisasi dan peringatan ber- ulang kali.(Lingkar Jateng)
Promosikan Seni Budaya melalui Desa Wisata
Se- banyak 12 Desa Wisata baru telah dikukuhkan oleh Pemerintah Kabupaten Rembang melalui Di- nas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) di pendapa Muse- um RA.Kartini, Kamis (16/6). Belasan Desa resmi menjadi Desa Wisata ini setelah dikeluarkan dan dibacanya Surat Keputusan (SK) Bupati.(Joglo Jateng)
DPRD Siap Paripurnakan Empat Ranperda
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Rembang gencar paripurna di Agustus. Kabupaten yang berada di pesisir pantai utara ini, menargetkan empat Raperda, dan naskah akademik (NA) sudah keluar semua.(Joglo Jateng)
Genjot Perbaikan Jalan di 25 Titik
Pemerintah Kabupaten (Pem- kab) Rembang mulai melaku- kan perbaikan jalan rusak di 25 titik sepanjang 85 kilometer. Pembangunan jalan tersebut berupa pengaspalan, pengec- oran, hingga pelebaran jalan. Salah satunya ruas jalan Me- noro-Kenongo.(Joglo Jateng)
Permudah Masyarakat Pantau Lalu Lintas
Tambah Empat CCTV
Dalam rangka menyuk- seskan program Smart City, Dinas Komunikasi dan In- formatika (Dinkominfo) Kabupaten Rembang me- masang empat kamera pe- ngawas atau CCTV. Keempat CCTV itu telah dipasang di perempatan zaini, tan bekas stasiun, tugu de- pan pasar Rembang dan di perempatan galonan.(Joglo Jateng)
Lindungi Pelaku UMKM dengan Susun Raperda
Dewan Perwakilan Rakdat Daerah (DPRD) Kabupa- ten Rembang mengadakan dengar pendapat publik (public hearing) penyusunan ranca- ngan peraturan daerah (Raper- da) Perlindungan dan Pengem- bangan Usaha Mikro, belum lama ii. Kegiatan tersebut di- hadiri puluhan pelaku UMKM termasuk yang berjualan di ka- wasan Kota Pusaka Lasem. (Joglo Jateng)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar