Kursi Dirut Bank Rembang Dilirik Delapan Peminat
Peminat
untuk menjadi pimpinan PT Bank Pengkreditan Rakyat (BPR) Bank Rembang
sudah mulai muncul. Hingga batas akhir pendaftaran kemarin, sudah ada
delapan pelamar yang masuk ke panitia seleksi.(Jawa Pos)
Manfaatkan Limbah sebagai Energi Alternatif
Semen Gresik Genjot Thermal Subtitusi Rate (TSR)
PT
Semen Gresik (PT SG) konsisten menjadi perusahaan yang berkomitmen
mengoptimalkan pemanfaatan bahan bakar alternatif atau alternative fuel
& raw material (AFR). Guna mewujudkan operasional yang
berkelanjutan.(Jawa Pos)
70 Ribu Kendaraan Tunggak Pajak
Jemput Bola dengan Program "Gadis Pantura"
Tunggakan
pajak bermotor di Kota Garam tembus 70 ribu kendaraan atau 40 persen
dari total 172 ribu kendaraan. Dari jumlah itu 4 persen tunggakan dari
plat merah. Tunggakan cukup besar dari pemerintah desa.(Jawa Pos)
Tata Taman Pantai Pakai Limbah Abrasi
Pantai
Indah Layur, Desa Gedung Mulyo, Lasem sedang bersolek setelah
ditetapkan menjadi desa wisata. Pernak-pernik taman memanfaatkan limbah
pohon yang roboh setelah diterjang abrasi.(Jawa Pos)
Ungkap Syukur dengan Berbagi Sembako ke Panti Asuhan
Kejaksaan
Negeri (Kejari) Rembang mengisi Hari Bhakti Adhyaksa tahun ini dengan
berbagai sembako dan tali asih. Untuk batuan sosial disalurkan ke panti
asuhan Darul Hadlonah, Rembang. Sementara tali asih diberikan pada
pensiunan pegawai Kejaksaan.(Jawa Pos)
Jemput Bola dengan Program "Gadis Pantura"
Tunggakan
pajak bermotor di Kota Garam tembus 70 ribu kendaraan atau 40 persen
dari total 172 ribu kendaraan. Dari jumlah itu 4 persen tunggakan dari
plat merah. Tunggakan cukup besar dari pemerintah desa.(Jawa Pos)
Siapkan Anggaran Rp 100 M untuk 22 Ruas Jalan
Dinas
Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPU dan Taru), Kabupaten Rembang
bergerak cepat menangani jalan-jalan berlubang. Total ada 22 ruas jalan
yang bakal ditangani. Anggarannya hampir Rp 100 miliar.(Jawa Pos)
Rp 86,7 Miliar untuk Perbaikan 21 Jalan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang tahun ini menyiapkan anggaran Rp 86,7 miliar lebih untuk penanganan atau peningkatan jalan kabupaten. Total ada 21 jalan yang akan ditangani dengan anggaran tersebut.(Suara merdeka)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar