Jalur Kereta Api Bakal Tembus Bojonegoro
KOTA, Radar Kudus - Rencana reaktivasi jalur kereta api terus dimatangkan. Rembang yang masuk rute perlintasan kemarin ikut rapat se- cara daring dengan Kementerian Perhubungan Jenderal Perkeretaapian Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api, Ir. Danto Restyawan.
Pada rapat itu Bupati Rembang Abdul Hafidz diajak berembuk sinkronisasi rencana pemba- ngunan jalur kereta api dari Semarang-Kudus- Juwana-Lasem-Bojonegoro. (JAWA POS )
GOR Mbesi Akan Dipakai untuk Isolasi Covid-19
REMBANG-Pemkab Rembang mewacanakan penggunaan GOR Mbesi di Desa Kedungrejo Kecamatan Rembang Kota untuk tempat isolasi warga yang terpapar Covid-19. Penggunaan GOR Mbesi sebagai tempat isolasi warga juga untuk mengantisi pasi melonjaknnya kasus aktif Covid-19 di Kabupaten Rembang. ( SUARA MERDEKA)
Pandemi, Kasus 9 Stunting Meningkat
REMBANG, Joglo Jateng -Ditengah adanya pandemi Covid-19. menjadikan angka kasus stunting di Kabupaten Rembang meningkat. Hal itu berdasarkan data Riset Kese- hatan Dasar (Riskesdas).
Santri-Santri "Mengaji" Kopi
KOTA, Radar Kudus -Puluhan santri diminta mengaji. Namun bukan dengan kitab kuning. Melainkan mengaji cara meracik kopi sekaligus mengenal alat- alat peracik kopi modern. Sudah empat hari mereka "mondok" di gedung hemat, Rembang, 29 Santri itu didik untuk mengembangkan usaha mikro. Kemarin merupakan hari ketiga. Para pria berpeci itu berhadapan den- gan alat-alat yang biasa nangkring di coffee shop. Dan dilatih oleh sejumlah barista darf kedai-kedai kopi yang ada di Kota Garam
29 Santri Diberi Pelatihan Pengolahan Kopi
REMBANG, jegle Jateng - Seban yak 29 santri dari berbagai pesantren diberi pelatihan pengolahan kopi oleh Dinas Perindustrian Perdagangan dan UKM (Dinindagkop UKM) Kabupat- en Rembang. Kegiatan tersebut akan berlangsung selama 4 hari bertempat di Gedung Hemat
Lebih Dekat dengan Andy Kusmen, Pendiri "Dapur Baca" Rembang
Datang Tak Harus Baca Buku, Tik Tok-an Juga Boleh
BELAKANG rumah itu, dulu difungsikan sebagai dapur. Kini, setiap malam Minggu kerap dising gahi anak-anak. Untuk membaca atau bertukar ide. Ratusan koleksi buku sudah nangkring tertata di rak. Ya, tempat ini sudah disulap sebagai perpustakaan semi outdor.
Lima Proyek Jalan 2021 Belum Dilelang
REMBANG-Delapan proyek pekerjaan jalan yang seba gian besar dianggarkan melalui APBD 2021, hingga Juni ini belum terprogres secara fisik. Lima proyek di antaranya bahkan belum masuk tahap lelang dan belum tayang di Lembaga Pengadaan secara Elektronik (LPSE).
Pasar dan Tempat Ramai Mulai Dibatasi
REMBANG Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang kembali memberlakukan pengetatan operasional pasar tradisional, tempat wisata dan karaoke. Langkah tersebut untuk menekan penyebaran Covid-19. Bupati Rembang Abdul Hafidz mengatakan, kebijakan tersebut diambil karena angka pasien Covid-19 di Rembang semakin tinggi. Sehingga tempat-tempat keramaian harus ditutup
Covid-19 Pengaruhi Kasus Stunting
REMBANG Angka kasus stunting di Kabupaten Rembang meningkat sejak adanya pandemic Covid-19. Beberapa upaya coba dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang untuk mengatasi permasalahan tersebut
Dana PPKM Desa Rampung Ditransfer
KOTA, Radar Kudus-Seluruh Dana Desa (DD) sudah tertrasfer ke rekening desa. Salah satu plot untuk anggaran tersebut adalah penanganan Covid-19. Minimal 8 persen dari DD. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinpermades) Rembang Sulistiyono menyampaikan. saat ini sudah masuk ke rekening desa. Anggaran di desa delapan persen digunakan selama satu tahun. Belanja anggaran berdasarkan kebutuhan yang dituangkan dalam APBDes.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar