Jumat, 31 Mei 2024

 

Gedung Lama Eks Dindagkop Dirobohkan

KOTA, Radar Kudus - Kantor Dinas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dindagkop UKM) Rembang, Kemarin (30/5) mulai dirobohkan. Selanjutnya lokasi ini akan dibangun gedung layanan perpustakaan umum daer ah Kabupaten Rembang






Sepuluh SMPN Ajukan Perpanjangan PPDB

Kuota Siswa Baru Kepala Bidang (Kabid) Pem- Belum Terpenuhi

KOTA, Radar Kudus - Sepuluh sekolah SMP di Kabupaten Rembang ramai-ramai men gajukan perpanjangan waktu penerimaan peserta didik ba- ru (PPBD). Menyusul belum terpenuhi kuota rombongan belajar (rombel). Perpanjangan akan diberikan sampai tanggal 5 Juni mendatang




Pendataan Disabilitas Dinilai Belum Maksimal

REMBANG, LINGKAR Ketersediaan data penyandang disabilitas (difabel) di Kabupaten Rembang dinilai masih belum maksimal. Utarnanya data difabel yang dikelompokkan berdasarkan jenis usaha atau keterampilan mereka





Sapi 930 Kg Diusulkan Jadi Calon Kurban Presiden

KOTA, Radar Kudus-Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Dintanpan) Rem- bang sudah menemukan sapi yang akan diusulkan untuk menjadi hewan kur ban presiden saat Idul Adha nanti. Petugas diterjunkan untuk memastikan keseha tan ternak yang ada di Desa Sumberejo itu





435 PJU Dipasang mulai Pedesaan hingga Perkotaan

KOTA, Radar Kudus - Dinas Perhubungan (Dishub) melanjutkan proses pemasangan lam- pu penerangan jalan umum (LPJU) tahun ini. Saat ini proses konsultan perencanaan sudah mulai tayang. Jika tak ada kendala dalam waktu dekat ini 435 unit lampu lengkap dengan tiang akan segera pasang.



UPT Metrologi Gencarkan Uji Isi Elpiji 3 Kilogram

REMBANG-Unit Pelaksana Teknis (UPT) Metrologi Legal Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (Dindagkop UKM) Kabupaten Rembang mengencarkan pengawasan dan pengujian gas elpiji 3 kilogram yang ter- masuk Barang Dalam Keadaan Terbungkus (BDKT)






Program Ayang Mesra Dijajal di Tiga Kecamatan

KOTA, Radar Kudus - Program layanan perlindungan Pemerlu Kesejahteraan Sosial (Ayang Mesra) diuji coba di tiga kecamatan di Kabupaten Rembang. Total pesertanya sebanyak 405 dari total 2.577 penyandang disabilitas di Kota Santri



Kamis, 30 Mei 2024

 

 Lima Tabung Tak Sesuai Takaran

KOTA, Radar Kudus-Ke- sesuaian takaran pada LPG 3 kilogram menjadi sorotan Di- nas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dindag- kop UKM) Rembang Kemarin salah satu Stasiun Pengisian Bulk Elpiji (SPBE) disidak. Hasilnya dari 80 tabung yang ditakar lima tabung diantaranya memiliki berat tidak umum, sehingga perlu disesuaikan

 

 
 
 
Temukan Sejumlah Tabung LPG 3 Kg Tak Sesuai Takaran

REMBANG, LINGKAR-Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (Dindagkop UKM) Kabupaten Rembang melalui UPT Metrologi Legal menggelar pengawasan dan pe- ngujian Barang Dalam Keadaan Terbungkus (BDKT) di Stasiun Pengisian Bulk Elpiji (SPBE) Desa Pasarbanggi. Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang pada Rabu (29/5


 
 
 
Dinpermades Evaluasi Kinerja Pendamping Desa

Satukan Persepsi tentang Prioritas Penggunaan DD REMBANG, LINGKAR- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinpermades) pa- da Rabu (29/5) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Penguatan Pendampingan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa

 
 
 
Selektif Pilih Inovasi Aplikasi

KOTA, Radar Kudus-Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Rembang akan lebih selektif dalam menilai aplikasi saat pelaksanaan lomba Inovasi daerah. Diharapkan aplikasi yang diajukan nanti bersifat primer, yang mampu mengintegrasikan antar pro- gram dan data




 
 
 
Arsip Jaringan Dagang Batik Raih Penghargaan MKB

KOTA, Radar Rapati Rembang, Abdul Hafida didamping struya Haruh Halids menerima penghargaan Mime mori kolektif bangsa (MKB) Apresiasi ini diberikan Kepala ANRI (Arup National Repulik Indonesia) Imam Gunarto berkait an dengan Arsip laringan Dagang Batik Lasem Awal Abad 20 (1900-1940)

 
 
Ratusan Anggota BMT Harum Tuntut Pencairan Dana Rp 18 M

REMBANG-Untuk kesekian kalinya, seratusan anggota Baitul Maal Wa Tamwil (BMT) Harum Rembang menggelar aksi di depan halaman Kantor Bupati Rembang, Rabu (29/5) siang


 
 
 
Siap "Ngamen" agar Jam Pelajaran Terpenuhi

Penutupan PPDB di Kabupaten Rembang KOTA, Radar Kudus-Penerimaan peserta didik baru (PPDB) di SMPN di Kabupaten Rembang kemarin ditutup. Sejumlah sekolah non ung gulan masih kesulitan tambah murid. Padahal sudah membuat gebrakan dengan menggratiskan seragam. Atas kondisi ini para guru ancang-ancang ngamen untuk memenuhi jam

 
 Kerahkan Pasukan PD untuk Target Zero Kasus

KOTA, Radar Kudus - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang mengaku masih memiliki PR dalam menangani stunting. Meski turun, capaian saat ini masih belum menyentuh target. Para pendamping desa (PD) diharapkan ikut an dil dalam menunjang program tersebut.
 


 

Rabu, 29 Mei 2024

 Gus Wabup Nakhodai Ansor Jateng-DIJ

REMBANG, Radar Kudus - Muhammad Hanies Cholil Barro menjadi nakhoda Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Jogjakarta (Jateng-DIJ). Pemberdayaan ekonomi akan menjari program prioritas

 
 
Belajar sambil Berbisnis di Smada Mart

REMBANG, Joglo Jateng Sebagai upaya mempersiapkan pelajar setelah lulus sekolah, siswa SMA Negeri 2 Rem bang dibekali keterampilan kewirausahaan. Sekolah ini menyediakan Smada Mart untuk belajar dan berbisnis bagi siswa-siswi mereka

 
 
Petakan Potensi Desa hingga Pertambangan

KOTA, Radar Kudus - Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024 secara serentak akan dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS). Kegiatan ini bertujuan untuk menyediakan data kewilayahan dan perkembangan potensi daerah. Mulai dari sektor layanan desa, pariwisata, hingga pertambangan

 
 
 
Dinpermades Gelar Sosialisasi Desa Bersinar di Desa Tasikharjo

Tekan Penggunaan dan Penyalahgunaan Narkoba REMBANG, LINGKAR-Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinpermades) Kabupaten Rembang, Selasa (28/5) menggelar Sosialisasi Desa Bersih Narkoba (Desa Bersinar) di Balai Desa Tasikharjo, Kecamatan Kaliori, Kabupaten Rembang

 
 
 
Ketelatenan Surini, Tukang Sayur yang Nabung "Recehan" untuk Haji

Jualan Sambil Ngaji, Jadi Langganan Bu Nyai

Surini, calon jamaah haji asal Rembang ini, begitu telaten. Mimpinya untuk bisa ke Tanah Suci terus ia pupuk lebih dari 49 tahun lalu. Ia menabung sebisanya. Mulai dari Rp 5 ribu sampai Rp 20 ribuan hasil dari jualan sayur keliling


 
 



Baznas Rembang Targetkan Rp 10,3 М

REMBANG, Joglo Jateng - Jumlah anggaran untuk men- capai target yang dibebankan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Rembang tahun ini sebesar Rp 10,4 miliar. Oleh karena itu, ketua Baznas mengambil kebija- kan beberapa program untuk mencapai target tersebut

 
 
 
Progres Proyek 2024 Jeblok

Belum Satu Pun Terlelang REMBANG-Progres lelang proyek pemerintah tahun 2024 di Kabupaten Rembang hingga menjelang pertengahan tahun masih jeblok. Data yang terhimpun dari Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Setda Rembang, dari total 108 paket pekerjaan yang rencananya dilelang tahun ini, baru 1 paket yang terlaksana.

 
 
Bantu 130 Pompa Atasi Kekeringan Lahan

KOTA, Radar Kudus - Sebanyak 130 unit pompa air disiapkan untuk mengatasi kekeringan di lahan pertanian. Pompa air tersebut statusnya pinjam pakai yang dikelola Dinas Pertanian dan Pangan dan Kodim 0720 Rembang

 
 
Eksplorasi Migas Tunggu Hasil Uji Kandungan Air

KOTA, Radar Kudus - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Rembang mengecek persiapan pengaktifan sumur bersama BUMD Migas dan perwakilan Pertamina baru-baru ini. Langkah ini ditempuh untuk mengecek kandungan air di sumur gas yang harus lolos uji mutu limbah.

 
 
Libur Sekolah, Wisata Religi Lasem Ramai Pengunjung

KOTA, Radar Kudus - Kawasan wisata religi di Kota Pusaka Lasem ramai dikun jungi wisatawan. Lonjakan pengunjung ini, karena masuk libur sekolah dan menyambut haul Mbah Sambu, Mbah Srimpet dan para masyayikh yang pun- caknya digelar bulan Juni mendatang

 
 
10 Jabatan Kepala Desa Kosong

REMBANG, Jogle Jateng Dinas Pemberdayaan Masyar akat dan Desa (Dinpermades) Kabupaten Rembang mencat- at ada 10 jabatan kepala desa mengalami kekosongan. Adan ya kekosongan itu kemudian digantikan penjabat sementara sampai Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) 2025.

 
Pendataan PODES Akan Pakai Tiga Kuesioner

REMBANG, LINGKAR-Badan Pusat Statistik (BPS) melaksana kan kegiatan Pendataan Potensi Desa (PODES) 2024 secara seren tak di seluruh wilayah Indonesia mulai 2-31 Mei 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk menyediakan data kewilayahan dan perkem bangan potensi yang dimiliki desa atau kelurahan.

 
 
Baznas Salurkan 60 Kambing untuk Warga Miskin Ekstrem

REMBANG Badan Amil Zakat Nasional (Banas) Kabupaten Rembang menyalurkan 60 ekor kambing ke 30 warga miskin di tiga desa. Tiga desa yaitu Desa Bendo Kecamatan Sluke, Dukuh Ngantoko Desa Pasedan Kecamatan Bulu dan Desa Logede Kecamatan Sumber 


 
 
Tergugah Nyabup karena Dukungan Masyarakat

KOTA, Radar Kudus - Ketua DPC Partai Hanura Rembang, Nur Hasan santer dikabarkan maju bakal calon (balon) Bupati Rembang. Dukungan masyarakat yang semakin meluas membuat nya tergugah untuk maju mencalonkan diri di pemili han kepala daerah (Pilkada) tahun ini.

 
 
Sekolah Unggulan Dilarang Tutup Pendaftaran Lebih Awal

KOTA, Radar Kudus - Sekolah ung gulan sudah melebihi kouta pendaftar di hari pertama penerimaan peserta didik baru (PPDB) kemarin. Meski begitu, mereka dilarang menutup pendaftaran lebih awal sesuai keten- tuan selama tiga hari.


 

Selasa, 28 Mei 2024

 

 Layanan Kesehatan Makin Maju Bukti Kerja Nyata Pemkab Rembang

REMBANG, LINGKAR Pelayanan kesehatan di Kabupaten Rembang saat ini semakin baik. Hal itu di- buktikan dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang mendapat apresiasi dari Pemerintah Pusat.

 


 
 
Harno Pendaftar Tunggal Gerindra

Tiga Partai Besar Berkoalisi REMBANG, Radar Kudus - Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Demokrat Rembang Harno menjadi satu-satunya pendaftar pada penjaringan calon bupati dan wakil bupati di penja- ringan DPC Gerindra Rem- bang. Harno tercatat sosok


 
 
 
Dinpermades Dorong Puluhan Desa Menjadi Desa Mandiri

Fasilitasi Bimbingan Teknis bagi 287 Kades REMBANG, LINGKAR Sebanyak 22 desa di Kabupaten Rembang sudah berstatus se- bagai desa mandiri dengan Indikator memiliki Indeks Pembangunan Desa (IPD) lebih dari 75.

 
 
Samsat Gandeng 11 BUMDes dalam Pelayanan PKB

REMBANG, Joglo Jateng Samsat Kabupaten Rembang menggandeng Badan Usaha Mi- lik Desa (BUMDes) untuk men- capai target pajak kendaraan bermotor (PKB). Hal ini ber- tujuan untuk mendekatkan pelayanan kepada masyarakat yang jauh dari kantor pelayanan

 
 
Minta Doa Restu Nyabup, Branding Angkutan Umum

Belum Tentukan Pasangan Calon Wakil Bupati KOTA, Radar Kudus Calon Bupati Rembang (Cabup) Rem- bang, Harno kemarin mulai brand- ing di angkutan umum. Aksi ini dilakukan untuk pengenalan ke publik sekaligus memohon doa restu pada masyarakat Kota Santri

 
 
Gus Hanies Urung Mendaftar Cabup di PPP

REMBANG Langkah mengejutkan dilakukan Wakil Bupati Rembang. M Hanies Cholil Barro' (Gus Hanies) di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 Kabupaten Rembang. Pasalnya, Gus Hanies hingga penutupan pendaftaran Minggu (26/5) tengah malam tidak mengembalikan berkas pendaftaran di Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Rembang.

 
 
Penanam Padi Otomatis, Setara 10 Tenaga Petani

KOTA, Radar Kudus - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang men genalkan teknologi mutakhir dalam bidang pertanian. Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Dintanpan) Rernbang berencana membeli mesin penanam padi otomatis ini




 
 
Empat Kepala Daerah Diundang ke Istana

Pemkab Kudus Raih Digital Government Award JAKARTA, Radar Kudus- Empat kepala daerah di wilayah eks-Karesidenan Pati menghadiri acara penghargaan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik



 
 
Diduga Rugikan Negara

Rp 15 Miliar Pengadaan Laptop Dindikpora Dilaporkan ke Kejaksaan REMBANG - Projek pengadaan alat Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Rembang dilaporkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Rembang.

 
Langgar Zonasi, Siswa Baru Bisa Dicoret

KOTA, Radar Kudus Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) TK, SD dan SMP akan digelar serentak. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Kabupaten Rembang tahun ini akan memberlakukan penertiban penerima siswa baru dengan cara mencoret pendaftaran siswa baru yang tinggal di luar zonasi sekolah. Langkah tegas ini untuk mencegah terjadinya rebutan siswa antarsekolah

 
PKB Tak Kembalikan Berkas ke PPP

PARTAI Kebangkitan Bangsa (PKB) tak kembalikan berkas ke penjaringan bupati dan wakil bupati di Partai Per- satuan Pembangunan (PPP) ramai pendaftar. PKB ambil berkas atas nama partai, bukan kader partainya

 
 
Sebar Tim Survei di 14 Kecamatan

KOTA, Radar Kudus - Pe- merintah Kabupaten (Pem- kab) Rembang akan melakukan pengawasan terhadap hewan ternak jelang Idul Adha. Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Dintanpan) Rembang membentuk tim survei pemer- iksaan yang bakal diturunkan di 14 kecamatan




 

Senin, 27 Mei 2024

 

 Dindikpora Waspadai Biro Wisata Abal-abal

REMBANG, Joglo Jateng - Pelaksanaan study tour untuk para siswa kembali menjadi kontroversi. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Kabupaten Rembang

 

 
 
Samsat Rembang Terapkan Keringanan Pajak

REMBANG, Joglo jateng - Kantor Unit Pelayanan Pajak Daerah (UPPD) Samsat Rembang kini sudah mem- berlakukan keringanan bagi masyarakat yang ingin mem- bayar pajak kendaraan. Program ini diberlakukan untuk yang menunggak. Selain itu juga ada diskon bagi yang membayar tepat waktu.

 
 
Jadwal Pemberangkatan Haji Dibagi 6 Kloter

REMBANG, Joglo Jateng - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Rembang pada 2024 akan memberang- katkan 1.077 calon jemaah haji ditambah 9 Petugas Haji Daerah (PHD). Sehingga calon haji yang akan berangkat ke tanah suci dibagi menjadi 6 kelompok terbang (Kloter).

 
 
Beasiswa Sarjana, Pemkab Gelontorkan Rp 3,4 Miliar

REMBANG, Joglo Jatengel Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang kembali membuka beasiswa bagi calon sarjana yang menyasar mas- yarakat berprestasi dari keluarga tidak mampu. Tak tanggung-tanggung anggaran yang dipersiapkan mencapai Rp 3,4 milliar pada 2024 ini.

 
 
BPBD Rembang Lakukan Mitigasi Kekeringan

REMBANG, Joglo Jateng Memasuki pertengahan Mei 2024, Kabupaten Rembang berstatus siaga bencana kekeringan. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat telah memper- siapkan draf bantuan kekeringan untuk segera diajukan ke bupati

 
PPS Diminta Langsung Petakan TPS

REMBANG - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rembang melantik secara serentak 882 orang Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) 2024 Jawa Tengah (Jateng) serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) 2024 Kabupaten Rembang, Minggu (26/5) siang. Mereka baru diumumkan lolos pada Sabtu (25/5) malam

 
Anak Bupati Hafidz Daftar Bacabup

Anggota DPRD Provinsi Turun Gunung REMBANG, Radar Kudus - Dinamika Pemilihan Kepala Daerah (Pikada) semakin terasa menjelang hari terakhir tahapan pendaftaran bakal calon bupati (bacabup) dan bakal calon wakil bupati (bacawabup) di Partai Persatuan Pem- bangunan (PPP). Nama Wakil Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PPP Jawa Tengah Abdul Aziz dan Ali Wafa, anak Bupati Rembang Abdul Hafidz mengambil formulir pendaftaran bakal calon bupati Rembang

 
 
 
Target Investasi Naik Rp 90 Miliar

Sasar 26 Perusahaan Tahap Konstruksi KOTA, Radar Kudus - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) menargetkan realisasi investasi naik Rp 90 miliar dari tahun sebelumnya Rp 1,192 triliun menjadi Rp 1,282 T. Target pertumbuhan investasi ini naik 0,27 persen dari 6,27 persen tahun 2023 menjadi 6,54 persen tahun 2024


 
 
Sertifikat Halal Sasar Sepuluh Ribu UMKM

KOTA, Radar Kudus - Dinas Perdagangan dan Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Dindagkop dan UKM), Rembang, menarget- kan 10 ribu pelaku usaha mikro kecil menen- gah (UMKM) mengantongi sertifikasi halal tahun ini. Untuk memudahkan telah dibentuk Pendamping Proses Produk Halal (PPPH), mereka akan memandu proses sertifikasi halal dari awal sampai terbit. Program gratis, tanpa berbayar.

 
 
Perpus Anyar Dijadikan Wisata Literasi

KOTA, Radar Kudus – Kehadiran gedung perpustakaan baru diharapkan bisa mendongkrak minat baca. Bangunan ini akan dikonsep se- bagai wisata literasi. Saat ini Pemerintah Kabupaten Rembang se- dang membangun gedung perpustakaan baru yang berlokasi di eks kantor Dinas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dindagkop UKM) Rembang. Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Dinarpus) Rembang Ahmad Solchan menyampaikan, total anggaran yang digelontorkan sekitar Rp 9,8 miliar.

 
 
Suparlan Dapat Grand Prize, Disemarakkan Bazar Murah

REMBANG, Radar Kudus-Ba- nk Rakyat Indonesia (BRI) Rem- bang sukses menggelar pengun- dian Panen Hadiah Simpedes (PHS) periode II tahun 2023 Sabtu lalu (25/5). Ada 46 nasabah "ketiban" rejeki. Hadiah grand prize satu mobil All New Ertiga M/T Suzuki diraih Suparlan na- sabah BRI unit kerja Sumber Agung Rembang dan grandprize dua mobil new Carry PU FD Su- zuki diraih Sutrini nasabah BRI unit kerja KCP Lasem


 
Sosialisasi Kalender Bahari Kurang Masif

KOTA, Radar Kudus - Usulan untuk menetapkan peraturan daerah (Perda) Kalender Bahari Nusantara sudah berproses. De- wan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rembang meminta agar ada sosialisasi secara masif terkait penggunaan kalender ini.

 
 
 
Pesta Siaga Sarana Bangun Karakter Anak

pariwisata lokal. Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Rembang Hasiroh Hafidz mengatakan, kehadiran peserta bukan hanya untuk meramaikan acara tapi juga sebagai kesempatan untuk mengenalkan potensi wisata. "Ketika mereka pulang, kami berharap mereka akan men- ceritakan pengalaman mereka kepada keluarga dan teman- teman. Mungkin suatu saat mereka akan datang ke sini,"

 
Dinpermades Rembang Percepat Implementasi Transaksi Non-Tunai

287 Desa Wajib Aplikasikan Cash Management System REMBANG, LINGKAR Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinpermades) menggelar bimbingan teknis (bimtek) dan koordinasi bersama keca- matan se-Kabupaten Rembang. Kegiatan itu dalam rangka per- cepatan pelaksanaan transaksi non-tunai di seluruh pemerintahan desa (pemdes).

 
Pasar Kreatif Lasem Dipihakketigakan

Dilengkapi Videotron dan Bikin Arena Bermain Anak-Anak KOTA, Radar Kudus Bupati Rembang, Abdul Hafidz Sabtu lalu (25/5), mengecek kondisi pasar Kreatif Lasem. Pemerintah bakal menggandeng pihak ketiga untuk mengelola. Sebagai gebrakan memasang videotron dan playground atau area bermain anak-anak

BPBD Gandeng BMKG Gelar Mitigasi dan Simulasi Bencana

REMBANG, LINGKAR Berada di atas patahan sesar Pati yang aktif, membuat Kabupaten Rembang rawan terjadi gempa. Maka dari itu, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Rembang menggandeng Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menggelar mitigasi dan simulasi gempa bumi di kantor Bupati Rembang, Rabu (22/5



Pemkab Rembang Evaluasi Penyebab AKI dan AKB

Dinkes Siapkan Sejumlah Strategi untuk Tekan Kasus REMBANG, LINGKAR (Pemkab) Rembang melaku- kan evaluasi penyebab ting- ginya angka kematian ibu dan bayi (AKI dan AKB). Berbagai langkah telah disiapkan untuk menanggulangi dua masalah ini


 
 

 

 

Ajak KPM PKH Capai Graduasi Mandiri Berani Keluar dari Zona Ketergantungan REMBANG, LINGKAR Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf bersama ...